Profile of Madu Hutan Cap Gajah Beruang

Madu hutan Cap Gajah Beruang adalah Madu Murni yang berasal dari daerah Garut Selatan dengan dua jenis madu. Madu Odeng Super, madu liar hasil perburuan di hutan, dengan jenis lebah Apis Dorsata yang belum bisa dibudidayakan. Madu Hutan Kaliandra, jenis madu ternak dikawasan hutan dengan dominasi pohon kaliandra dan lebah yang bisa dibudidayak dari jenis lebah lokal Apis Cerana.

Keterangan lainnya

Identitas
  • Sektor: commodities processing
  • Produk: other
  • Afiliasi ke organisasi dan asosiasi lokal: Agripreneur Ganesha
  • Negara organisasi: Indonesia
Sertifikasi
  • Sertifikasi mutu manajemen: Tidak tersedia
  • Sertifikasi legalitas: Tersedia
  • Sertifikasi keberlanjutan untuk komoditas: Tersedia
  • Sertifikasi lainnya: PIRT, Halal, NIB
  • Melibatkan deforestasi dalam produksi komoditas kehutanan atau pertanian: Tidak
  • Melibatkan eksploitasi pekerja anak, masyarakat lokal, atau petani skala kecil, dalam produksi komoditas kehutanan atau pertanian: Tidak
Peran gender
  • Apa peran wanita dalam UMKM Anda?: Pengelolaan
  • Peran wanita lainnya: CHIEF OF PRODUCTION

Proyek Madu Hutan Cap Gajah Beruang

Pengadaan Madu Odeng dan Madu Kaliandra Garut Selatan

7 Maret 2023
UMKM: Madu Hutan Cap Gajah Beruang
Sektor: Pemrosesan komoditas
Produk: Madu Hutan Cap Gajah Beruang
Negara: Indonesia